Cara membuat Dalgona Coffee tanpa mixer: Campurkan kopi bubuk instan dan gula ke mangkuk atau gelas. Lalu, tuangkan air panas secukupnya dan aduk hingga merata. Aduk kurang sampai menjadi adonan yang kental dan berbusa. Kamu bisa pakai Mixer Elektrik biar lebih cepat. Siapkan gelas lain dan isi dengan susu UHT dan es batu.
Cara membuat cupcake (2) 4. Panaskan oven 200 C, siapkan loyang cupcake, alasi dengan paper cup. 5. Campur bahan IV hingga berdesis dan berbusa. Masukkan ke dalam adonan, aduk rata dengan spatula. Isi loyang cupcake dengan adonan dan panggang dengan oven suhu 180 derajat Celsius selama 30 menit. Cara membuat cupcake (3) 6.
Konnyaku powder seperti Nutrijell kerap digunakan untuk membuat puding atau jelly. Namun sebenarnya Anda juga bisa membuat kreasi yang lain dari serbuk ini. Mulai dari cendol, cenil, cake, cookies, sampai bakso dengan pengenyal Nutrijell. Ragam makanan yang bisa dibuat darinya hanya terbatas kreativitas Anda.,Resep Makanan,Resep Jajanan,Resep Kue,Resep Jajanan Unik,Ragam Konten